Himpunan Mahasiswa Islam

Adalah sebuah organisasi mahasiswa didirikan pada tahun 1947 yang berlandaskan nilai-nilai Islam. Sebagai organisasi pengkaderan, HMI memberikan wadah bagi para anggotanya untuk mengembangkan potensi diri, berorganisasi, dan berkontribusi bagi masyarakat.

logo hmi 3d
3
2
1
foto chibi hmi

Himpunan Mahasiswa Islam

Komisariat IT Telkom

logo hmi 3d pusat

HMI didirikan di Yogyakarta pada tanggal 14 Rabiul Awal 1366 H bertepatan dengan tanggal 5 Februari 1947 untuk waktu yang tidak ditentukan dan berkedudukan di tempat Pengurus Besar.

foto chibi prmp hmi

About Me

Tumbuh Bersama HMI IT Telkom

Rumah Bagi Intelektual Muslim Kuliah bukan sekadar mengejar IPK. Di HMI Komisariat IT Telkom, kami percaya bahwa mahasiswa teknik dan informatika juga harus memiliki jiwa kepemimpinan dan pemikiran kritis.

desain tanpa judul(2)

LK 1 (Latihan Kader 1)


Awal Perkaderan.
Suasana Latihan Kader 1 (LK-1), langkah pertama untuk resmi menjadi bagian dari keluarga besar HMI Komisariat IT Telkom. Di sini fondasi perjuangan kita dimulai.

desain tanpa judul(1)

Kajian (5 Materi Wajib)


Tradisi Intelektual HMI.
Menghidupkan budaya diskusi dengan membedah “5 Materi Wajib HMI” (Sejarah Perjuangan, Konstitusi, Mission HMI, NDP, dan Kepemimpinan/KMO). Di sini, nalar kritis kita diasah.

gemini generated image xkqnhlxkqnhlxkqn

Sosial (Galang Dana)


Dari Diskusi Turun ke Aksi. HMI tidak hanya menara gading. Foto ini merekam aksi galang dana sebagai wujud nyata kepedulian kami terhadap sesama. Karena sebaik-baik manusia adalah yang bermanfaat bagi orang lain.